Kueh Cuchuk
Kuliner khas Lampung Barat atau Makanan Khas Liwa berikutnya adalah Kue Cuchuk. Untuk kue yang satu ini berbahan dasar dan memiliki cita rasa yang manis dan legit. Sebenarnya di beberapa tempat di Indonesia banyak...
Kuliner khas Lampung Barat atau Makanan Khas Liwa berikutnya adalah Kue Cuchuk. Untuk kue yang satu ini berbahan dasar dan memiliki cita rasa yang manis dan legit. Sebenarnya di beberapa tempat di Indonesia banyak...
Kacang Tojin adalah Makanan Khas Liwa lainnya yang bisa kamu coba. Jika dilihat sekilas, makanan kacang tojin ini mirip dengan kacang bawang. Hal yang membuat kacang tojin berbeda dengan kacang bawang adalah bahan dasarnya...
Di Lampung Barat ada olahan sate yang menjadi Makanan Khas Liwa karena menggunakan bahan dasar ikan Blue Marlin. Namanya adalah Sate Tuhuk. Penggunaan ikan Blue Marlin sebagai bahan dasar karena ikan ini dianggap memiliki...
Seperti namanya, Kuliner Gulai Taboh ini adalah masakan khas yang dimasak dengan menggunakan bumbu gulai. Gulai Taboh ini banyak dijumpai di Lampung, khususnya di daerah pesisir barat sehingga makanan Gulai Taboh ini menjadi Makanan...
Kebun Raya Liwa (KRL) merupakan destinasi wisata yang cukup terkenal di Kabupaten Lampung Barat. Dan Lokasi KRL ini pun strategis, karena berada di perkotaan Liwa.Salah satu pesona KRL adalah lahannya menempati wilayah perbukitan, serta...
Kabupaten Lampung Barat merupakan penghasil kopi terbesar di Provinsi Lampung, dalam rangka brandingstrategy sebagai upaya meningkatkan citra kopi robusta Lampung ditingkat Nasional maupun Internasional maka Kabupaten Lampung Barat menggelar kegiatan Festival Kopi, Lebih dari...
Pesta Budaya Sekura adalah Pesta Budaya Tradisional yang dilaksanakan setelah Hari Raya Idul Fitri biasanya mulai dari 1 Syawal sampai 6 atau 7 Syawal setiap hari bergantian dari Pekon ke Pekon yang lain.Pesta Budaya...
Festival Sekala Bekhak Merupakan core event Pemerintah Kabupaten Lampung Barat dan festival kepariwisataan termegah yang diselenggarakan pada setiap tahun, dipusatkan di jantung Kota Liwa, Festival Sekala Bekhak menjadi rujukan bagi siapapun yang ingin mengetahui...
Sungai way besai terlihat jelas dari jalan lintas Liwa, ketika ketika melintas di sekitar sumberjaya, dengan debit air yang relatif stabil, sungai ini sangat layak diarungi dengan tingkat kesulitan menengah (grade 2+ sampai 3).Pengarungan...